Pemerintah Harus Perluas Insentif Kepada Pengusaha untuk Mencegah PHK Massal
Menurut Tauhid Ahmad, seorang ekonom dan Direktur eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (INDEF), ia berpendapat bahwa Pemerintah harus mempertimbangkan perluasan insentif bagi para pengusaha di berbagai sektor sebagai dampak dari kenaikan PPN menjadi 12%. Menurutnya, langkah ini penting untuk mencegah terjadinya PHK massal, terutama di industri-industri yang rentan terkena dampak kenaikan PPN